Artikel Terkini
-
APEL RUTIN SENIN PAGI KALURAHAN SEMUGIH (01-07-2024)
01 Juli 2024 08:46:35 WIB Panji PamungkasSenin, 01 Juli 2024 Pamong Kalurahan melaksanakan Apel Pagi. Kegiatan Apel pagi ini dilaksanakan setiap hari senin jam 08.00 WIB. Apel hari ini di Bina oleh Bpk Bukhori Ibnu Romadhoni Selaku Carik dikarenakan Lurah Semugih sedang ada acara. Pembina upacara selalu mengingatkan akan Tugas masing ... ..selengkapnya
-
PENYERAHAN BLT DD 2024 BULAN JUNI
27 Juni 2024 14:01:21 WIB Panji PamungkasKamis, 27 Juni 2024 - Kalurahan Semugih melakukan pembagian BLT DD Tahap 6. Kegiatan ini dilakukan di Balai Kalurahan Semugih mulai pukul 10.00 sampai dengan selesai. Adapun jumlah penerima BLT DD ini berjumlah 20 KPM dengan penerimaan sebesar Rp 300.000,00. Undangan untuk diantrikan. KTP asli Pene... ..selengkapnya
-
KKN ANGKATAN 68 DARI UNIVERSITAS SANATA DARMA YANG TERDIRI DARI 120 MAHASISWA.
27 Juni 2024 14:01:15 WIB Panji PamungkasRabu ,26 Juni 2024 - Universitas Sanata Darma Yogyakarta pada tahun 2024 mengadakan program KKN Angkatan 68 bagi mahasiswanya di Kalurahan Semugih Sebanyak 120 Mahasiswa. Dikarenakan Lurah sedang ada acara yang tidak dapat di tinggalkan, Sambutan dan penyerahan di lakukan oleh Carik Bp. Bukhori Ibnu... ..selengkapnya
-
TAMBAH MASA JABATAN 2 TAHUN LURAH SEMUGIH DAN LURAH GUNUNGKIDUL LAINNYA Di LANTIK BUPATI BP. SUNARYA
26 Juni 2024 08:52:46 WIB Panji PamungkasRabu ,26 Juni 2024 - Bupati Gunungkidul Sunaryanta melantik 143 lurah (kepala desa), mereka mendapatkan tambahan jabatan selama dua tahun menjadi delapan tahun. Pelantikan ini digelar di Hotel Santika, Playen. "Tambahan masa jabatan ini setelah disahkannya Undang Undang Desa Nomor 3 Tahun 2024,... ..selengkapnya
-
MONEV PASCA PELATIHAN KAPASITAS OLEH TIM RMC IV P3PD DIY DARI DITJEN BINA PEMDES KEMENDAGRI
-
KUNJUNGAN KERJA KOMISI 1 DPRD KAB. TRENGGALEK
19 April 2024 14:06:42 WIB Panji PamungkasJumat,19 April 2024 - Kalurahan Semugih mendapat kunjungan kerja diri Komisi 1 DPRD Kabupaten Trenggalek. Dalam Acara Kunjungan, Lurah Semugih Bpk.Suyata mengucapkan selamat datang sekaligus memberikan paparan umum tentang wilayah Kalurahan Semugih, di lanjutkan tanggapan dari Ketua Komisi 1 DP... ..selengkapnya
-
PELAYANAN KALURAHAN SEMUGIH BUKA KEMBALI
16 April 2024 08:28:15 WIB Panji PamungkasSelasa 16 April 2024 - Pelayanan Kalurahan Semugih buka kembali, tak lupa Segenap Pamong Kalurahan dan Staf Kalurahan Semugih Mengucapkan Mohon Maaf Lahir dan Batin, apabila dalam Kami melayani masyarakat dan tindakan kami yang tidak berkenan di hati Warga Kalurahan Semugih.... ..selengkapnya
-
MEMPERINGATI HARI JADI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA KE 269 DI TAHUN 2024
13 Maret 2024 08:36:39 WIB Panji PamungkasKalurahan Semugih,Kapanewon Rongkop, Kabupaten Gunungkidul. Mengucapkan Selamat Hari Jadi ke-269 Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2024 "Maju Sejahtera Berkelanjutan Dijiwai Kebudayaan dan Keistimewaan".... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- JAM PELAYANAN DAN OPERASIONAL SELAMA BULAN RAMADHAN
- INFO GRAFIS APBKal 2025 DAN LPJ Tahun 2024
- LPJ 2024
- APBKAL 2025
- PERKAL NO 01 TAHUN 2025 TENTANG LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBKAL TAHUN ANGGARAN 2024
- MUSYAWARAH KALURAHAN (MUSKAL) PENETAPAN REORGANISASI BUMKAL GUYUB RUKUN
- MUSYAWARAH KALURAHAN KHUSUS (MUSKALSUS) PENERIMA BLT DD TAHUN 2025